Pages

Rabu, 31 Oktober 2012

Tugas b.Indonesia 3


ASI

Menyusui adalah salah satu komponen utama dari proses reproduksi. Terdiri dari haid, konsepsi kehamilan, persalinan menyusui dan penyapihan. Jika semua komponen berlangsung dengan baik, proses menyusui akan berhasil.
ASI juga sebagai zat makanan yang alami dan makanan terbaik yang diberikan oleh seorang ibu pada anak yang baru lahir. ASI yang keluar pada saat pertama kali berbeda dengan ASI yang keluar pada akhir penyusuan. ASI ibu yang melahirkan prematur juga berbeda dengan ASI ibu melahirkan normal/cukup bulan. ASI juga mengandung  zat pelindung yang bisa melindungi bayi dari penyakit infeksi. ASI juga mempunyai pengaruh bagi bayi, yaitu emosional yang luar biasa yang bisa mempengaruhi hubungan dengan ibu dan perkembangan jiwa anak.

Rabu, 26 September 2012

Akronim dan Singkatan

AKRONIM
Akronim adalah kependekan yang berupa gabungan huruf atau suku kata, atau bagian lain yang ditulis dan dilafalkan sebagai kata yang wajar. Misal rudal untuk peluru kendali (KBBI Edisi Ketiga). Perihal akronim dalam perspektif ilmu bahasa dan aplikasinya dalam teknologi informasi telah dijelaskan oleh Zahariev.

1. Akronim nama diri yang berupa gabungan huruf awal sari deret kata ditulis seluruhnya dengan huruf kapital.
Contoh:
1. Ayah saya adalah seorang ABRI 

2. andi bekerja di LAN 
3. Kakak saya sekarang kuliah di IKIP

2. Akronim nama diri yang berupa gabungan suku kata atau gabungan huruf dan suku kata dari deret kata ditulis dengan huruf awal huruf kapital.
Contoh:
1. Rudi akan mengikuti seleksi Akabri

3. Akronim yang bukan nama diri yang berupa gabungan huruf, suku kata, ataupun gabungan huruf dan suku kata dari deret kata seluruhnya ditulis dengan huruf kecil.
Contoh:
1. Tahun 2014 saya akan mengikuti pemilu Capres
2. Besok pagi ayah saya harus mengikuti Rapim


Singkatan nama orang, nama gelar, sapaan atau pangkat ditulis dengan tanda titik, misalnya :

1. Tahun sekarang seluruh penduduk Indonesia harus mempunyai E-KTP
2. Dra. Kusmiati, AMK adalah salah seorang guru di SMKN 2 Garut
3. Dr. Susan adalah salah satu dokter di RS. Slamet
4.PT. Pos Indonesia membuka lowongan kerja
5. Dr. Pupu adalah dosen di Akbid YPSDMI






Rabu, 19 September 2012

Ejaan Yang Disempurnakan



1.       Huruf kapital yang digunakan untuk menulis kata tuhan dan kitab suci
a.        Di Desa Singosari hampir semua masyarakatnya menganut agama Kristen Protestan.
b.       Pada zaman sekarang kebanyakan orang sudah tidak percaya lagi akan adanya Tuhan.
c.        Al-qur’an diturunkan oleh Allah Swt kepada Nabi Muhamad untuk di jadikan pedoman bagi umat manusia.
d.       Jika kita ingin masuk surga berpegang teguhlah pada Al-qur’an dan Assunah.
e.       Di beberapa daerah Agama Islam masih di pengaruhi oleh kebudayaan Hindu Budha.

2.       Huruf kapital dipakai hurup pertama kutipan langsung
a.        “Siapa dosen wali anda? “
b.       “Bagaimana cara memasukan jarum ?”
c.        “Dimana rumah kamu sekarang ?”
d.       “Siapa yang akan membantumu sekarang ?”
e.       “Apa saja materi yang harus saja catat ?”

3.       Huruf kapital dipakai untuk nama gelar, kehormatan, keturunan dan keragaman
a.       Dr. Supriadi Hermawan adalah dosen di Universitas Gajah Mada.
b.       H. Mahmud adalah kepala Desa Sukamulya.
c.        Drs. Asep Saepudin mengundurkan diri menjadi Dewan Perwakilan Rakyat.
d.       Ibu yanti, S.pd adalah guru fisika di SMKN 11 Garut.
e.       Rina, SH sekarang menjadi hakim di Pengadilan Negeri Garut.

4.       Huruf kapital di pakai sebagai mana jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang sebagai penggantinama orang tertentu
a.        Wapres Indonesia akan berangkat ke Amerika Serikat untuk memenuhi undangan dari Presiden Amerika Serikat.
b.       Departemen Pertanian melakukan kunjungan kerja ke berbagai wilayah di Indonesia khususnya di daerah-daerah yang rawan pangan.
c.        Setiap tahun di akhir Bulan Ramadan, Departemen Agama selalu melakukan sidang nisbat untuk penentuan jatuhnya Hari Raya idul Fitri.
d.       Perdana Mentri Australia berkunjung ke Indonesia.
e.       PT. Star Cosmos meluncurkan produk baru yaitu War Mer Cooker.

5.       Huruf capital di gunakan untuk nama orang
a.        Rismawan adalah mahasiswa paling pintar di Sekolah Tinggi Hukum.
b.       Riska adalah anak yang tegar dalam menghadapi penyakit yang di deritanya.
c.        Pemilihan putri Indonesia 2010 di menangkan oleh Zivana Letisya.
d.       Afgan Syahreza adalah salah satu penyanyi Indonesia yang di kagumi oleh banyak orang khususnya di kalangan remaja.
e.       Barak Obama adalah Presiden Amerika pertama yang berkulit hitam.

6.       Huruf kapital sebagai huruf pertama nama bulan, hari dan bersejarah
a.        Setiap tahun umat agama islam selalu memperingati Maulud Nabi Muhamad Saw.
b.       Memperingati hari Kemerdekaan Indonesia selalu identik dengan Merah Putih.
c.        Tanggal 25 Desember adalah hari dimana umat Kristiani memperingati Hari Natal.
d.       Pada tanggal 26 Desember 2004 adalah hari yang tidak terlupakan oleh rakyat Aceh umumnya rakyat Indonesia.
e.       Candi Borobudur adalah tempat bersejarah di Indonesia yang terletak di Jogjakarta.

7.       Huruf kapital di pakai pertama sebagai huruf Geografi
a.        Terjadinya banjir di Garut akibat meluapnya Sungai Cimanuk.
b.       Akibat meletusnya Gunung Berapi di Yogyakarta menelan korban jiwa yang tidak sedikit.
c.        Akibat rusaknya Efek Rumah Kaca mengakibatkan dampak negative bagi perubahan iklim di Bumi.
d.       Letusan Gunung Krakatau menyebabkan sunami dan memakan banyak korban di akibatkan oleh racun debu vulkanik
e.       Tsunami Jepang mengakibatkan merusak tenaga nuklir yang menyebabkan banyak korban yang terkena radiasi.

8.       Huruf kapital di pakai huruf pertama kata penunjuk hubungan seperti kakak adik
a.        Paman dan Ayahku senang sekali memancing .
b.       Kakak senang sekali membaca buku Ensklopedi yang bernuansa islami.
c.        Adik sedang bermain bersama teman temannya.
d.       Mungkin ayah  akan pergi ke Palembang lusa,untuk bekerja.
e.       Habiskan waktu liburan bersama ibu dan ayah ke Bandung.

9.     Huruf miring penulisan nama buku, majalah dan surat kabar
a.      Rina suka membaca comic Crayon Shincan karna ceritanya lucu.
b.      Susi mendapatkan formulis acting di Majalah Gaul.
c.       Kemarin saya melihat berita di koran Sindo bahwa ada anak yang membunuh ibunya.
d.      Tanggal 25 Oktober 2012 akan ada pemilihan model di Majalah Teen.
e.      Novel Khairul Anwar sangat di gemari oleh banyak orang.

10.         Penulisan kata / istilah asing yang belum di serap dalam Bahasa Indonesia
a.      Murid Sekolah menengah kejuruan akan melaksanakan UJi Competensi.
b.      Kemarin sya mendengarkan berita di radio bahwa ada ibu yang membunuh anaknya.
c.       Ashanti adalah actris yang bergabung dengan Manajemen Anang.
d.      Adik saya suka sekali Ice Cream.
e.      Ayah saya dsedang bermain Golf

11.         Penulisan kata yang di tegaskan atau di pentingkan
a.      Dewan Perwakilan Rakyat akan mengadakan konfrensi pers tanggal 25 Oktober 2012.
b.      Osis mengadakan Latihan Gabungan tanggal 26 September 2012 di SMA 1 Bandung.
c.       Pemilihan putri Indonesia akan di laksanakan pada tanggal 1 Januari 2013.
d.      Hari sumpah pemuda jatuh pada tanggal 28 Oktober.
e.      Ujian Akhir Semester jatuh pada tanggal 12 Desember 2012.